Suasana 2023 International Conference on "Physics and Mechanics of New Materials and Their Applications" (PHENMA 2023) yang berlangsung sejak 4 Oktober 2023. Dimana Mahasiswa Fakultas Teknik dan Fakultas Hukum Untag Surabaya memaparkan poster penelitiannya yang merupakan luaran dari penelusuran akan managemen teknik.
Penulis : Dr. Tomy Michael, S.H., M.H.
Editor : Sekretariat LPPM
Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya E-Jurnal Untag Surabaya