08:22:44 WIB Dibaca: 183 kali

Dr. Tri Pamesti, M.S., memberikan materi berjudul Implementasi Inovasi Pembelajaran Di Masyarakat dalam Seminar Hasil KKN Non Reguler Semester Genap 2021-2022 pada 19 Juni 2022. Ia mengatakan bahwa inovasi harus bersandar pada kebutuhan masyarakat. Masyarakat dalam kehidupan sehari-hari telah mampu menyelesaikan permasalahan namun mereka membutuhkan kebaruan dari mahasiswa untuk meningkatkan produksi, meningkatkan kualitas hingga promosi yang berkelanjutan.

Penulis : Dr. Tomy Michael, S.H., M.H.

Editor : Sekretariat LPPM


Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya E-Jurnal Untag Surabaya