09:46:12 WIB Dibaca: 273 kali

Eko April Ariyanto, S.Psi, M.Psi., Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya membawakan materi terkait percepatan kenaikan pangkat bagi Dosen. Hibah ini merupakan skema terbaru untuk memenuhi kinerja lembaga dan menjadi syarat wajib yang ditentukan PAK. Artinya dengan mengikuti hibah sesuai jabatan fungsional akan meningkatkan dan mendorong Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya tetap dalam posisi teratas. Kegiatan ini dilakukan pada 16 Juni 2022 secara daring dengan Tema Sosialisasi Hibah Perguruan Tinggi Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Tahun Anggaran 2022 Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

Penulis : Dr. Tomy Michael, S.H., M.H.

Editor : Sekretariat LPPM


Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya E-Jurnal Untag Surabaya